4 Daftar Jutsu yang Paling Tidak Berguna di Anime Naruto, Cek Apa Saja?

Naruto : 4 Jutsu Paling Tidak Berguna!
Sumber :
  • Youtube

Oleh karena itu, sejak mereka masih di akademi, anak-anak Konoha diajarkan teknik atau jutsu untuk membebaskan diri dari ikatan (Rope Escape). Para shinobi muda ini diberi pengajaran bahwa ketika mereka terikat, mereka harus mampu membebaskan diri.

Mereka harus dapat melepaskan segala macam ikatan, bergeser bahu mereka, atau membuat jari-jari mereka dapat masuk ke celah-celah tali.

Menariknya, teknik ini dikategorikan sebagai jutsu tingkat dasar. Namun, pada kenyataannya, melakukannya sangat sulit. Sepanjang alur ceritanya, seringkali ditampilkan adegan di mana seseorang tewas akibat luka atau dalam pertarungan.

Sangat jarang, bahkan hampir tidak pernah, diperlihatkan momen di mana seorang shinobi diculik dan diikat.

Melemparkan Genting Bangunan

Photo :
  • viva

Teknik melempar genting (Roof Tile Shuriken) merupakan bentuk serangan ninjutsu yang dapat digunakan oleh seorang shinobi dalam situasi darurat.