5 Rekomendasi Slow Cooker Rp300 Ribuan, Masak Sehat dan Praktis!

Rekomendasi Slow Cooker Rp300 Ribuan, Masak Sehat dan Praktis!
Rekomendasi Slow Cooker Rp300 Ribuan, Masak Sehat dan Praktis!
Sumber :
  • Samono Official Store

2. Azko Kris Slow Cooker 1,5L

Azko Kris 1,5L menawarkan kemudahan memasak tanpa menghilangkan nutrisi. Cocok untuk bikin sup, bubur, dan daging empuk.

Dilengkapi inner pot keramik food grade, masakan aman dan sehat.

  • Harga: Rp304 ribuan
  • Kapasitas 1,5 liter
  • Fitur Keep Warm (80°C)
  • Konsumsi daya hemat: 120 watt
  • Bodi stainless steel kuat
  • Sistem analog, mudah digunakan

Mau masak 24 jam nonstop? Tenang, hemat listrik!

3. Maspion Slow Cooker MSC-1825 2,5L

Buat keluarga kecil, Maspion MSC-1825 bisa jadi pilihan. Dengan teknik slow cooking suhu stabil, masakan sehat tetap terjaga gizinya.