5 Smartphone Dengan Kamera Mirip iPhone! Mulai dari Realme Hingga Infinix!
Selasa, 29 Oktober 2024 - 10:45 WIB
Sumber :
- Gadget Viva
Gadget – Desain kamera boba yang terinspirasi dari iPhone kini menjadi tren populer di kalangan smartphone. Desain ini menawarkan estetika unik dan modern yang digemari banyak pengguna.
Bagi kamu yang ingin memiliki smartphone kamera boba dengan harga terjangkau, berikut adalah 5 rekomendasi terbaik:
1. Realme C53
Spesifikasi Realme C53
- Layar: Ukuran: 6.74 inci, Resolusi: 1080 x 2400 piksel, Tipe: IPS LCD Refresh rate: 90Hz
- Chipset: Unisoc Tiger T612, CPU: Octa-core (2x2.0 GHz Cortex-A75 & 6x1.8 GHz Cortex-A55), GPU: Mali-G52 MC2
- RAM: 4GB/6GB/8GB
- Memori internal: 64GB/128GB/256GB
- Kamera belakang: Kamera 50MP (wide) f/1.8, 2MP (macro) f/2.4, 2MP (depth) f/2.4
- Kamera depan: 8MP (wide) f/2.0
- Kapasitas Baterai: Baterai 5000mAh, Pengisian daya 33W
- Fitur lainnya: Dual SIM (Nano-SIM) , 3G dan 4G (LTE), Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Bluetooth 5.0, GPS, USB Type-C, Jack audio 3.5mm, Sensor sidik jari di samping, Face unlock
Harga Realme C53
- 4GB/64GB: Rp 1.599.000
- 6GB/128GB: Rp 1.999.000
- 8GB/256GB: Rp 2.399.000