Samsung Galaxy S24 FE vs iQOO 13: Duel Spesifikasi dan Harga di Kelas Premium

Samsung Galaxy S24 FE vs iQOO 13: Duel Spesifikasi dan Harga di Kelas Premium
Sumber :
  • Samsung

  • Belakang: 50MP (wide-angle), 12MP (ultra-wide), 8MP (telephoto, 3x optical zoom).
  • Depan: 10MP.
  • Baterai: Kapasitas 4.700 mAh dengan fast charging 25W (0-50% dalam 30 menit).
  • Memori: 8/128GB dan 8/256GB.
  • Harga: Rp 9.999.000 untuk varian 8/256GB.
  • Varian 8/128GB diperkirakan sekitar Rp 8.999.000.

Ponsel ini cocok untuk Anda yang menginginkan perangkat dengan layar berkualitas, kamera handal, dan daya tahan baterai cukup untuk aktivitas sehari-hari.

iQOO 13: Monster Performa di Kelas Premium

Di sisi lain, iQOO 13 hadir sebagai perangkat yang menonjol dalam performa. Dengan Snapdragon 8 Elite, chipset terkini dari Qualcomm, iQOO 13 menawarkan kekuatan yang memukau, terutama bagi pengguna yang membutuhkan performa tinggi.

Spesifikasi Utama:

  • Chipset: Snapdragon 8 Elite (skor AnTuTu: 3.043.767).
  • Layar: LTPO AMOLED 6,82 inci, resolusi QHD+ (1440 x 3168), refresh rate 144Hz.
  • Kamera:
    Belakang: 3 x 50MP (wide-angle, ultrawide, telephoto 2x optical zoom).
    Depan: 32MP.
  • Perekaman video hingga 8K@30fps (belakang) dan 4K@60fps (depan).
  • Baterai: Kapasitas 6.000 mAh dengan fast charging 120W (100% dalam 30 menit).
  • Memori: 12/256GB dan 16/512GB.
  • Harga:
    Rp 9.999.000 untuk varian 12/256GB.
    Rp 11.999.000 untuk varian 16/512GB.

iQOO 13 dirancang untuk pengguna yang mengutamakan performa tinggi, layar superior, dan kemampuan kamera profesional.