Rahasia Foto Aesthetic di HP: Coba 10 Aplikasi Kamera Ini Sekarang!
Minggu, 29 Desember 2024 - 02:00 WIB
Sumber :
- Lazone
Spesifikasi
- Developer: Meitu (China) Limited
- Ukuran: 62 MB
- Kompatibilitas: Android 4.4+
7. B612
Aplikasi B612 menawarkan lebih dari 1.500 stiker, termasuk fitur augmented reality (AR). Selain foto, Anda juga bisa membuat video boomerang atau kolase menarik.
Spesifikasi
- Developer: SNOW, Inc.
- Ukuran: Bervariasi sesuai perangkat
- Kompatibilitas: Android tertentu
8. Kuji Cam
Untuk foto bergaya vintage, Kuji Cam menjadi pilihan tepat. Dengan berbagai filter retro, aplikasi ini dapat memberikan nuansa jadul pada hasil foto Anda.