Rekomendasi HP Realme Rp2 Jutaan dengan NFC dan Jaminan Performa 4 Tahun
Minggu, 12 Januari 2025 - 07:00 WIB
Sumber :
- Realme
Gadget – Bagi kamu yang mencari smartphone dengan harga terjangkau namun memiliki fitur canggih, Realme menghadirkan pilihan menarik di kelas harga Rp2 jutaan. Beragam model Realme terbaru cocok untuk pengguna dengan anggaran terbatas, mulai dari entry-level hingga mid-range. Berikut daftar lengkapnya.
Daftar Harga HP Realme Rp2 Jutaan (Update Januari 2025)
Berdasarkan informasi terkini dari situs resmi Erafone pada Jumat (10/1/2025), berikut adalah harga terkini smartphone Realme:
- 8/128 GB: Rp2.199.000
- 8/256 GB: Rp2.599.000
Realme C67
- 8/256 GB: Rp2.499.000 (diskon 11% dari Rp2.799.000)