Cara Membatasi Komentar di Instagram

Instagram
Sumber :
  • instagram

Gadget – Pengguna Instagram dapat membatasi kolom komentar di platform tersebut, sehingga orang lain tidak bisa lagi menuliskan komentar apa pun.

Fitur Limit di Instagram memungkinkan pengguna untuk membatasi komentar dan pesan dari akun yang tidak mengikuti mereka atau pengikut baru.

Manfaat:

  • Melindungi dari komentar kasar atau tidak pantas.
  • Mengurangi spam dan akun palsu.

Langkah-langkah adalah sebagai berikut:

  1. Buka aplikasi Instagram, buka Profil, dan ketuk ikon menu (tiga garis horizontal).
  2. Pilih Pengaturan > Privasi.
  3. Pilih Limit (matikan).
  4. Baca pesan tentang fitur Limit dan ketuk Lanjutkan.
  5. Pilih akun yang ingin dibatasi:
  6. Akun yang tidak mengikuti Anda (mungkin akun spam/palsu).
  7. Pengikut baru (akun yang mulai mengikuti Anda dalam seminggu terakhir).
  8. Pilih Limit di bagian bawah.
  9. Pilih durasi pembatasan: 1-7 hari atau 1-4 minggu.
  10. Pilih Setel pengingat.
  11. Ketuk Aktifkan untuk mengaktifkan fitur Limit.

Selanjutnya Melihat komentar yang dibatasi..