Harga Infinix Note 30 Terjun Bebas Bareng THR Cair, Turun Rp700 Ribu

Harga Terbaru Infinix Note 30 Maret 2024, Turun Rp 640 Ribu
Harga Terbaru Infinix Note 30 Maret 2024, Turun Rp 640 Ribu
Sumber :
  • id.infinixmobility.com

Gadget – Mencari smartphone dengan layar besar, baterai tahan lama, dan performa mumpuni dengan harga terjangkau? 

Infinix Note 30 8/256GB bisa menjadi pilihan tepat untuk kamu. Smartphone ini baru saja mengalami penurunan harga yang cukup signifikan, yaitu sebesar Rp700 ribu dari harga awal.

Spesifikasi Infinix Note 30 8/256

Infinix Note 30

Infinix Note 30

Photo :
  • id.infinixmobility.com

Berikut ini adalah beberapa spesifikasi utama Infinix Note 30 8/256GB:

  • Layar: IPS LTPS 6.78", FHD+ 1080*2460
  • Refresh Rate: 120Hz
  • Chipset: MediaTek Helio G99
  • RAM: 8GB
  • Penyimpanan: 256GB UFS
  • Kamera Belakang: OmniVision's 64MP (utama) + 2MP (depth) + AI lens
  • Kamera Depan: 16MP
  • Baterai: 5000mAh, 45W fast charging
  • Sistem Operasi: Android 13
  • Fitur Lainnya: 4G LTE, Dual SIM + MicroSD, Fingerprint sensor

Selanjutnya (harga resmi di Infinix Official Store dan harga yang lebih murah di online store) ..