5 Rekomendasi Air Purifier Terbaik Harga Mulai 1 Jutaan
Minggu, 23 Juni 2024 - 19:35 WIB
Sumber :
- mi.com
5 Rekomendasi Air Purifier Terbaik Harga Mulai 1 Jutaan
Berikut beberapa rekomendasi Air Purifier Sejutaan terbaik yang bisa Anda pilih:
1. SHARP FPJ30Y
- Teknologi Plasmacluster untuk membunuh virus, bakteri, jamur, dan alergen hingga 99,97%
- Filter HEPA untuk menyaring debu halus hingga PM2.5
- Harga: Mulai dari Rp1.774.890,00
2. Beurer LR 210
- Sistem filter tiga lapis untuk menyaring debu, asap, serbuk sari, bakteri, dan virus
- Fungsi ion untuk menetralkan bau
- Harga: Mulai dari Rp5.495.000,00