5 Rekomendasi Laptop Murah Terbaik 2024: Kapasitas HDD Besar, Bisa Multitasking dan Performa Ciamik!
- Istimewa
Gadget – Memilih laptop murah yang berkualitas bisa menjadi tantangan tersendiri di tengah banyaknya pilihan yang tersedia. Untuk membantu kamu menemukan laptop terbaik dengan harga terjangkau, berikut ini adalah daftar 5 rekomendasi laptop murah terbaik 2024. Artikel ini akan membahas spesifikasi dan keunggulan masing-masing laptop agar sesuai dengan kebutuhanmu.
1. Huawei MateBook D14
Huawei MateBook D14 menawarkan kombinasi desain elegan dan performa kuat dalam satu paket. Dengan layar IPS FullView 14 inci, prosesor Intel® Core™ i3-1115G4 atau i5-1135G7, dan grafis Intel® Iris® Xe, laptop ini mampu menjalankan berbagai aplikasi dengan lancar.
Selain itu, baterai yang tahan lama, RAM 8 GB LPDDR4X, dan penyimpanan 512 GB NVMe PCIe SSD menjadikan MateBook D14 ideal untuk multitasking. Fitur seperti Wi-Fi 6, keyboard backlit, dan sensor sidik jari menambah kenyamanan penggunaan.
Spesifikasi Huawei MateBook D14: