Build Item Marksman Marco Polo Paling Sakit di Honor of Kings, Menangkan Pertempuranmu!

Build Item Paling Sakit Marco Polo di Honor of Kings, Menangkan Pertempuranmu!
Sumber :
  • Honor of Kings

Gadget – Sejak perilisan permainan pada 20 Juni lalu, Honor of Kings (HOK) dari Tencent telah menjadi fenomena di kalangan penggemar MOBA.

Dengan lonjakan unduhan yang signifikan, semakin banyak pemain baru bermunculan. Bagi yang ingin menguasai jalur pertanian,

Pilihan item yang tepat adalah kunci untuk mengamankan banyak kill.

Sage’s Sanctuary: Pertahanan Optimal untuk Marco Polo

Pertama dalam daftar build item Marco Polo adalah Sage’s Sanctuary.

Item pertahanan ini krusial untuk menahan serangan lawan dengan memberikan tambahan +140 physical defense dan +140 magic defense.

Yang menarik, Sage’s Sanctuary mampu menghidupkan kembali pemainnya selama dua detik setelah sekarat, sambil memulihkan HP antara 2100 hingga 3500.