Panduan Mudah Cara Gunakan Meta AI di WhatsApp: Fitur Baru yang Bikin Chatting Makin Canggih!

Panduan Mudah Cara Gunakan Meta AI di WhatsApp: Fitur Baru yang Bikin Chatting Makin Canggih!
Sumber :
  • Meta AI

2. Mulai Chatting dengan Meta AI

Setelah aplikasi diperbarui, langkah berikutnya adalah membuka WhatsApp dan mencari Meta AI:

  • Buka WhatsApp.

  • Ketik simbol "@" di kolom chat, lalu pilih Meta AI dari daftar kontak. Jika belum muncul, periksa pengaturan aplikasi untuk memastikan fitur ini sudah aktif.

3. Tulis Pertanyaan atau Perintah

Meta AI dapat menjawab berbagai pertanyaan, mulai dari hal sederhana hingga kompleks. Berikut beberapa contoh:

  • "Hari ini cuaca di Jakarta bagaimana?"

  • "Kasih rekomendasi tempat makan romantis di Bandung."

  • "Buatkan itinerary liburan ke Bali untuk 3 hari 2 malam."

Jawaban yang diberikan Meta AI biasanya cepat dan akurat.