Amazon Kuiper vs Starlink: Siapa Bakal Menangkan Persaingan Internet Satelit di Indonesia?

Amazon Kuiper vs Starlink: Siapa Bakal Menangkan Persaingan Internet Satelit di Indonesia?
Amazon Kuiper vs Starlink: Siapa Bakal Menangkan Persaingan Internet Satelit di Indonesia?
Sumber :
  • Linkedin


Peluang dan Tantangan Kehadiran Amazon Kuiper

Apa saja manfaat yang bisa kita harapkan dari kehadiran Amazon Kuiper di Indonesia? Simak ulasannya:

 

Perluasan Akses Internet

Amazon Kuiper diyakini akan membantu menyediakan akses internet ke wilayah-wilayah yang sulit dijangkau. Terutama daerah 3T yang selama ini minim infrastruktur digital.

Dukungan Program Pemerintah

Kolaborasi ini juga bakal mendukung program pemerintah dalam membangun ekosistem digital nasional. Mulai dari pemberdayaan UMKM hingga layanan digital seperti e-government, e-health, dan e-education.