5 Cara Mudah Hilangkan Iklan di HP Samsung: Bebaskan Layarmu dari Gangguan!

5 Cara Mudah Hilangkan Iklan di HP Samsung: Bebaskan Layarmu dari Gangguan!
Sumber :
  • Canva

Bagi pengguna Samsung Internet, kamu juga bisa memblokir iklan dengan mudah. Berikut langkah-langkahnya:

  • Buka aplikasi Samsung Internet.
  • Ketuk ikon tiga garis di kanan bawah layar.
  • Pilih "Pengaturan".
  • Buka "Situs dan unduhan".
  • Pilih "Blokir pop-up" dan aktifkan tombolnya.
  • Kembali ke menu utama, pilih "Pemblokir iklan".
  • Unduh pemblokir iklan yang direkomendasikan.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, kamu dapat meminimalisir atau bahkan mematikan iklan yang muncul di HP Samsung. Hal ini akan memberikan pengalaman penggunaan yang lebih nyaman dan bebas dari gangguan iklan yang mengganggu. Selamat mencoba!

 

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram@gadgetvivacoid
FacebookGadget VIVA.co.id
X (Twitter)@gadgetvivacoid
Whatsapp ChannelGadget VIVA
Google NewsGadget