PLN Klarifikasi! Ini Fakta Sisa kWh Setelah Diskon Listrik Berakhir
Minggu, 5 Januari 2025 - 04:00 WIB
Sumber :
- PLN
- Buka aplikasi PLN Mobile dan pilih menu Kelistrikan.
- Klik fitur Token dan Pembayaran.
- Masukkan Nomor ID Pelanggan atau Nomor Meter.
- Pilih nominal token yang diinginkan dan klik Beli.
- Lanjutkan ke metode pembayaran, selesaikan pembayaran, dan cek riwayat transaksi.
Kebijakan yang Mendukung Pelanggan
Program diskon listrik ini merupakan bagian dari kebijakan pemerintah untuk meringankan beban masyarakat setelah kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12% pada awal 2025. Dengan insentif ini, pelanggan diharapkan dapat mengatur konsumsi listrik secara efisien tanpa khawatir kehilangan sisa token.
Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
---|---|
@gadgetvivacoid | |
Gadget VIVA.co.id | |
X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
Google News | Gadget |