10 Film Netflix 2025, Bakal Ada Plankton: The Movie!
Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:37 WIB
Sumber :
- netflix,
9. Ad Vitam (10 Januari)
Franck, mantan agen GIGN, hidup damai bersama istrinya, Leo, sampai rumah mereka dua kali dibobol orang misterius. Situasi makin tegang ketika kelompok pria bertopeng mengancam akan membunuh Leo jika Franck tak mengungkap “rahasia” yang mereka cari. Demi menyelamatkan istrinya, Franck terpaksa kembali ke dunia gelap yang sudah lama ia tinggalkan.
10. The Electric State (14 Maret)
Film sci-fi ini mengikuti perjalanan Michelle, seorang remaja yatim piatu yang mencari adiknya yang hilang di dunia yang dikuasai robot. Dalam perjalanannya, ia ditemani oleh robot misterius bernama Cosmo yang ternyata memiliki kekuatan untuk mengendalikan pikiran manusia.
Itulah daftar film Netflix 2025 yang wajib masuk watchlist-mu. Dari sekian banyak pilihan, mana yang paling bikin penasaran?