Mengapa Kulit King Dianggap Istimewa? Ini Teori Mengejutkan tentang Misteri Terbesar King di One Piece!

Mengapa Kulit King Dianggap Istimewa? Ini Teori Mengejutkan tentang Misteri Terbesar King di One Piece!
Sumber :
  • Toei Animation/One Piece

4. Jika Kulit King Memang Merah, Apakah Sama dengan Fisher Tiger?

20 Karakter Wanita Terkuat di Dunia One Piece

King

Photo :
  • Toei Animation/One Piece

Di dalam One Piece, karakter Fisher Tiger digambarkan dengan kulit berwarna merah. Namun, tone pada Fisher Tiger tetap berbeda dengan yang digunakan Oda untuk King. Hal ini menambah keunikan King, karena karakter berkulit merah lainnya dalam cerita, seperti Eustass Kid dan Kanjuro, justru digambarkan dengan warna putih tanpa tone.

Panduan Lengkap Membuat Karakter Anime Zoro dari One Piece di Sakura School Simulator

Perbedaan ini membuat teori bahwa kulit King memiliki warna merah menjadi semakin menarik. Jika King memang memiliki warna kulit merah, mungkin warna ini tidak seperti warna merah pada kulit Fisher Tiger, melainkan lebih terang, seperti api yang selalu menyala di sayap King. Atau mungkinkah warna kulit King terkait dengan kekuatan atau keturunan tertentu?

5. Rahasia Keturunan Lunarian

Salah satu teori menarik adalah bahwa warna kulit King ini terkait dengan asal-usulnya sebagai keturunan Lunarian. Ras Lunarian sendiri adalah kaum yang konon mampu hidup di atas Red Line dan terkenal dengan kekuatan mereka. Apakah warna kulit merah pada King adalah bukti bahwa ia memiliki darah Lunarian?

One Piece Episode 909: Pengungkapan Hantu dari Masa Lalu yang Mengejutkan, Apa yang Terjadi?

Teori lain menyebut bahwa King selalu menutupi tubuhnya karena kulitnya yang merah ini sebenarnya "terbakar" oleh kekuatan yang ia miliki. Hal ini bisa menjadi alasan mengapa King lebih suka menyembunyikan dirinya, baik karena alasan keamanan atau karena ia merasa malu dengan penampilannya yang istimewa.

Halaman Selanjutnya
img_title