5 Fakta Tersembunyi Tentang Mugen Tsukuyomi: Genjutsu Terkuat Dalam Sejarah Serial Anime Naruto
Minggu, 12 Januari 2025 - 18:33 WIB
Sumber :
- Crunchyroll/Naruto Shippuden
Gadget – Mugen Tsukuyomi adalah salah satu jutsu paling berbahaya yang pernah ada dalam dunia Naruto.
Proses dan cara penggunaannya sungguh luar biasa, tak terbayangkan seberapa kuatnya.
Yuk, mari kita bahas lima fakta menarik tentang Mugen Tsukuyomi:
1. Mugen Tsukuyomi: Genjutsu Terkuat dalam Sejarah
Baca Juga :
5 Game Naruto Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan
Hinata, Shikamaru dan Choji saat terkena Mugen Tsukuyomi
Photo :
- Crunchyroll/Naruto Shippuden
Kotoamatsukami memang hebat, mampu mengendalikan pikiran tanpa disadari.
Baca Juga :
Link Download Naruto Senki Mod APK Terbaru 2025: Unlock Semua Karakter & Unlimited Skill!
Namun, Mugen Tsukuyomi berada di level yang berbeda.
Halaman Selanjutnya
Siapapun yang terkena cahayanya pasti akan terjerat dalam genjutsu, tanpa harapan untuk bisa melepaskan diri dengan mudah.