Alasan Wujud Kisame Mirip Dengan Hiu di Naruto

Alasan Tubuh Kisame Mirip Dengan Hiu di Naruto
Sumber :
  • Naruto Clothing/Kisame

Gadget – Anggota Akatsuki dalam serial Naruto memang dikaruniai kekuatan "monster", bukan hanya karena kehebatan mereka, tetapi juga karena penampilan fisik sebagian dari mereka yang menyerupai monster, seperti halnya Kisame.

Luffy Gak Bisa Berenang? Ini 3 Fakta Penting yang Mungkin Kamu Lewatkan di One Piece

Kisame memiliki wajah mirip manusia hiu, dengan mata bulat dan kecil, serta tekstur insang di bawah mata dan pundak, beserta warna kulit yang khas. Namun, mengapa Kisame menyerupai hiu?

1. Fisik Klan Hoshigaki yang Menyerupai Hiu

Sumber: Crunchyroll.com/Boruto Naruto Next Generations

Photo :
  • viva.co.id
5 Game Naruto Terbaik Maret 2025: Seru, Menegangkan, dan Wajib Dicoba!

Tidak hanya Kisame Hoshigaki, Shizuma Hoshigaki juga merupakan anggota Klan Hoshigaki yang memiliki ciri fisik mirip hiu, seperti tekstur insang, taring tajam, dan mata yang menyerupai hiu.

Dengan melihat kedua karakter ini, terlihat bahwa ciri fisik mirip hiu memang menjadi warisan di Klan Hoshigaki.

Download Gratis! Naruto Shippuden Maret 2025 Ultimate Ninja Impact 2 MOD APK dengan Fitur Spektakuler

Baik Kisame maupun Shizuma, keduanya menampilkan ciri fisik tersebut.

Halaman Selanjutnya
img_title