7 Fakta Menarik dari 7 Ninja Pedang Desa Kirigakure
Kamis, 25 April 2024 - 11:01 WIB
Sumber :
- Crunchyroll/Naruto Shippuden
Mungkin saja penutup leher ini menjadi simbol keanggunan atau kesetiaan bagi 7 Ninja Pedang.
2. Ciri Khas Gigi Runcing
Baca Juga :
7 Deretan Karakter di Anime Naruto yang Mengalahkan Trio Sannin Legendaris! Siapa Saja Mereka?
Keunikan lainnya dari 7 Ninja Pedang adalah gigi-gigi runcing yang dimiliki oleh semua anggota kecuali Raiga.
Baca Juga :
7 Ninja Dengan Kekuatan Fisik Terkuat di Naruto!
Seperti penutup leher, kehadiran gigi runcing ini menimbulkan pertanyaan akan maknanya.
Mungkin ini merupakan syarat atau tanda dari persatuan yang eksklusif ini.
Bahkan anggota seperti Kisame dan Suigetsu, meskipun bukan anggota resmi, juga memiliki ciri ini.
3. Nama-nama yang Beraroma Buah-buahan
Halaman Selanjutnya
Sebagian besar anggota 7 Ninja Pedang memiliki nama unik yang berhubungan dengan buah-buahan. Namun, terdapat satu pengecualian, yaitu Raiga.