5 Alasan Tersembunyi Sasuke Bergabung dengan Akatsuki

5 Alasan Sasuke Bergabung dengan Akatsuki
Sumber :
  • Deviant Art

Gadget – Di dunia ninja Naruto, Sasuke Uchiha dikenal sebagai sosok yang kompleks dan penuh misteri. Diterpa tragedi pembantaian Uchiha oleh kakaknya, Itachi, Sasuke dilumuri rasa dendam dan ambisi untuk menjadi kuat.

Cara Membuat Naruto Shippuden di Sakura School Simulator, Mudah dan Keren!

Keputusannya untuk bergabung dengan organisasi kriminal Akatsuki pun menjadi salah satu momen paling kelam dalam perjalanannya.

Namun, di balik ambisi dan dendam yang membakarnya, terdapat alasan lain yang mendorong Sasuke untuk bergabung dengan Akatsuki.

8 Karakter ini Bisa Gunakan Sage Mode di Boruto

Berikut 5 alasan Sasuke bergabung dengan Akatsuki yang jarang diketahui:

1. Keinginan Akan Kekuatan

Keinginan Akan Kekuatan

Photo :
  • Narutopedia
3 Game Naruto Series Terpopuler April 2025: Dari Free Fire x Naruto hingga Shinobi Striker

Sejak kecil, Sasuke terobsesi dengan kekuatan. Kematian Itachi dan kekalahan telaknya yang memalukan melawan Naruto dalam pertarungannya di lembah End, Sasuke merasa frustrasi dan tidak puas dengan kekuatannya.

Halaman Selanjutnya
img_title