FUJIFILM INSTAX SQUARE LINK: Printer Foto Instan dengan Fitur AR yang Mengagumkan

FUJIFILM INSTAX SQUARE LINK: Printer Foto Instan dengan Fitur AR yang Mengagumkan
Sumber :
  • Fujifilm

FUJIFILM INSTAX SQUARE LINK

Photo :
  • FujiFilm
Kamera FUJIFILM X-T50 dan GFX100S II dengan Sensor 102MP

Printer ini dirancang khusus untuk digunakan dengan film INSTAX SQUARE. Setiap cetakan berukuran 2.44 x 2.44 inci, memastikan kualitas gambar tetap tajam dengan resolusi hingga 800 x 800 dpi.

Teknologi ini mendukung berbagai format file seperti JPEG, PNG, HEIF, dan DNG. Dengan waktu cetak hanya 12 detik per foto, Anda tidak perlu menunggu lama untuk menikmati hasilnya.

Kreativitas Tanpa Batas dengan Fitur Augmented Reality

Fujifilm GFX100S II: Kamera Medium Format Canggih Hadir 16 Juni! Ini Dia yang Perlu Anda Tahu

Salah satu fitur unggulan dari FUJIFILM INSTAX SQUARE LINK adalah kemampuan Augmented Reality (AR). Dengan aplikasi INSTAX SQUARE LINK yang dapat diunduh secara gratis, Anda bisa menambahkan efek AR seperti kue ulang tahun, doodle, pesan khusus, dan banyak lagi.

Fitur ini bekerja melalui kode QR yang tercetak di setiap foto. Saat dipindai menggunakan smartphone, efek AR akan muncul, memberikan pengalaman unik pada setiap cetakan.

Personalisasi Foto Lebih Mudah

Halaman Selanjutnya
img_title
Fujifilm GFX100S II dan Fujifilm X-T50 Meluncur di Indonesia, ini Bocoran Spesifikasinya