Rekomendasi Oven Listrik Low Watt Terbaik! Bikin Kue Lebaran Jadi Lebih Mudah

Rekomendasi Oven Listrik Low Watt Terbaik! Bikin Kue Lebaran Jadi Lebih Mudah
Sumber :
  • Mito

Gadget – Lebaran selalu identik dengan berbagai hidangan lezat, termasuk kue kering yang menjadi suguhan wajib di meja tamu. Bagi kamu yang berencana membuat kue Lebaran sendiri, memilih oven listrik low watt bisa menjadi solusi hemat daya tanpa mengorbankan kualitas hasil panggangan.

5 Oven Listrik di Bawah Rp1 Juta, Pilihan Tepat untuk Dapur Anda!

Tidak hanya mengonsumsi daya lebih rendah, oven-oven ini juga dibekali fitur canggih yang memudahkan proses memanggang. Berikut lima rekomendasi oven listrik low watt yang bisa kamu pertimbangkan untuk membuat kue Lebaran lebih praktis dan hemat listrik!

1. Kirin Omni Oven KBO-100 – Hemat Daya, Hasil Panggang Sempurna

Kirin Omni Oven KBO-100 hadir dengan desain modern serta teknologi pemanasan Omni yang memastikan panas tersebar merata. Hasilnya, kue yang dipanggang matang sempurna di setiap sisi.

Quantum Dot: 5 Fakta Tentang Teknologi QLED Peraih Nobel yang Perlu Kamu Tahu!

Keunggulan oven ini meliputi:

  • Kapasitas 10 liter, cocok untuk memanggang dalam jumlah kecil hingga sedang
  • Daya listrik hanya 400 watt, lebih hemat energi
  • Fitur timer & kontrol suhu yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan

Meski berukuran compact, oven ini tetap mampu memberikan hasil panggangan berkualitas. Harganya juga cukup terjangkau, sekitar Rp400 ribuan.

Halaman Selanjutnya
img_title
Teknik Sederhana Buat Lem Super Jadi 10x Lebih Kuat.