AYANEO Pocket ACE: Handheld Android dengan Layar IPS 4,5 Inci dan Snapdragon G3x Gen 2

AYANEO Pocket ACE: Handheld Android dengan Layar IPS 4,5 Inci
Sumber :
  • ayaneo

Sensasi Bermain Lebih Imersif

OnePlus 13T: Bye-bye Alert Slider, Welcome Tombol Cerdas!

Untuk menambah pengalaman bermain yang lebih realistis, Pocket ACE juga dibekali dengan motor linear 0916B berkualitas tinggi. Fitur ini memungkinkan umpan balik haptik yang lebih responsif, sehingga pemain dapat merasakan getaran yang lebih nyata, terutama dalam game balapan atau aksi.

Segera Hadir di Indiegogo

AYANEO berencana meluncurkan Pocket ACE melalui platform crowdfunding Indiegogo dalam waktu dekat. Dengan kombinasi desain klasik, performa tinggi, dan fitur modern, perangkat ini berpotensi menarik perhatian para gamer yang mencari alternatif konsol genggam berbasis Android.

Review Lengkap Poco M7 Pro 5G: Spesifikasi, dan Harga Terbaru di Indonesia

Dengan kehadiran Pocket ACE, AYANEO sekali lagi membuktikan komitmennya dalam menghadirkan inovasi bagi para penggemar game portabel. Bagi Anda yang menginginkan handheld gaming dengan performa tinggi dan desain ikonik, perangkat ini layak untuk dinantikan.

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram@gadgetvivacoid
FacebookGadget VIVA.co.id
X (Twitter)@gadgetvivacoid
Whatsapp ChannelGadget VIVA
Google NewsGadget