Bisa Jadi Saingan Samsung! Ini Kelebihan Infinix Zero Flip
Minggu, 24 November 2024 - 07:19 WIB
Sumber :
- infinix
Performa Mumpuni untuk Harian
Ditenagai chipset MediaTek Dimensity 8020, Zero Flip cocok untuk multitasking dan penggunaan sehari-hari.
Dipadukan dengan RAM 8GB LPDDR5X dan penyimpanan internal 512GB UFS 3.1, performa ponsel ini tetap stabil meski bukan ditujukan untuk gamer berat.
Baca Juga :
Huawei Mate 70 Series Resmi Meluncur: Inovasi Kamera RYYB, Material Titanium, dan Performa Premium
Baterainya berkapasitas 4.720 mAh dengan pengisian cepat 70W, mampu mengisi daya hingga 50% hanya dalam 15 menit.
Kamera 50MP dan Fitur Kreatif
Sektor kamera jadi andalan Zero Flip. Dilengkapi:
- Kamera utama 50MP dengan fitur OIS
- Kamera ultra-wide 50MP
- Kamera depan 50MP
Halaman Selanjutnya
Fitur-fitur seperti Vlog Mode, Dual Preview, dan integrasi dengan GoPro membuat ponsel ini cocok untuk para kreator konten.