Tampil Stylish Dengan 9 Smartwacth Paling Rekomended ini

Tampil Trendy Dengan 9 Smartwacth Paling Rekomended ini!
Sumber :
  • gadget viva

Garmin Approach Series merupakan rangkaian jam tangan golf yang sangat berguna untuk para pecinta olahraga ini. Dengan GPS yang terintegrasi, Kamu akan mendapatkan informasi jarak yang akurat antara Kamu dan lubang yang ingin dituju.

Smartwatch Google Pixel Watch 2 Turun Harga, Cek Spesifikasi dan Keunggulannya!

Tak hanya itu, Garmin Approach Series juga menyajikan detail lapangan yang lengkap, dengan bahaya-bahaya yang jelas teridentifikasi, serta informasi jarak ke green, bahkan memberikan rekomendasi klub yang sesuai dengan gaya permainanmu.

Harga Smartwatch Garmin Approach Series mulai dari Rp 8.799.000.

3. Huawei Watch GT Series

Perbandingan Samsung Galaxy Watch 6 dan Huawei Watch GT 4

Huawei Watch GT Series

Photo :
  • huawei

Huawei Watch GT Series sangat ideal untuk Kamu yang aktif dalam berbagai jenis olahraga, mulai dari renang, bersepeda, hingga berlari.

Smartwatch Casio G-Squad GBA-900-1ADR: Desain Sporty Hadirkan Fitur Canggih untuk Gaya Hidup Sehat

Memiliki fitur-fitur canggih, seperti pemantauan detak jantung, pengukuran jarak, penghitungan kalori yang terbakar, serta pengukuran kecepatan saat berenang.

Selain itu, fitur Huawei Health yang dimilikinya dapat merekam semua aktivitasmu dan jumlah kalori yang terbakar untuk lebih dari 100 jenis olahraga.

Harga Huawei Watch GT Series mulai dari Rp 2.999.999.

4. Garmin Fenix Series

Halaman Selanjutnya
img_title