HP Termurah Xiaomi: Redmi A2 Dijual Mulai Rp 700 Ribuan, Berikut Sepesifikasi Lengkapnya.
Selasa, 19 Desember 2023 - 05:15 WIB
Sumber :
- Xiaomi
Radio FM dengan jack headphone membuat pengalaman mendengarkan musik semakin seru.
Layar Luas dan Berkualitas Tinggi
Layar Dot Drop 6,62 inci dengan resolusi HD+ 1600 × 720 memberikan pengalaman visual yang memukau.
Rasio aspek 20:9 dan mode malam menambahkan sentuhan kelas pada tampilan smartphone ini.
Kamera Berkualitas untuk Fotografi yang Mengesankan
Redmi A2 dilengkapi dengan kamera belakang utama 8 MP dengan lensa f/2,0 dan lensa tambahan 0,08 MP untuk menangkap detail ekstra.
Perekaman video 1080P 1920x1080 30 fps membuat momen-momen tak terlupakan menjadi lebih hidup.
Halaman Selanjutnya
Sementara kamera depan 5 MP dengan f/2,2 memastikan hasil selfie yang memukau.