Daftar HP Xiaomi, Redmi, dan POCO yang Siap Cicipi Android 16 dan HyperOS Baru
Kamis, 28 November 2024 - 06:20 WIB
Sumber :
- AndroidPolice
Gadget – Google mempercepat peluncuran Android 16, diperkirakan hadir sebelum Juni 2024. Xiaomi, yang dikenal gesit menghadirkan pembaruan sistem, bersiap mengintegrasikan Android 16 ke dalam HyperOS. Ini kabar baik bagi pengguna Xiaomi, Redmi, dan POCO yang perangkatnya masuk daftar pembaruan. Berikut daftar lengkapnya:
HP Xiaomi
Xiaomi selalu jadi ujung tombak inovasi dengan lini flagship-nya. Berikut perangkat Xiaomi yang siap menerima Android 16 berbasis HyperOS:
- Xiaomi 13 Lite / Xiaomi Civi 2 (ziyi)
- Xiaomi 13 Pro (nuwa)
- Xiaomi 13 (fuxi)
- Xiaomi 13 Ultra (ishtar)
- Xiaomi 14 (houji)
- Xiaomi 14 Pro (shennong)
- Xiaomi 14 Ultra (aurora)
- Xiaomi 13T Pro (corot)
- Xiaomi 13T (aristotle)
- Xiaomi Pad 6 Pro (liuqin)
- Xiaomi Civi 3 (yuechu)
- Xiaomi Pad 6 Max 14 (yudi)
- Xiaomi Mix Fold 3 (babylon)
- Xiaomi MIX FLIP (ruyi)
- Xiaomi MIX FOLD 4 (goku)
- Xiaomi 14 CIVI / Xiaomi Civi 4 Pro (chenfeng)
- Xiaomi Pad 6S Pro 12.4 (sheng)
- Xiaomi 14T (degas)
- Xiaomi 14T Pro (rothko)
HP Redmi
Redmi menjadi lini andalan Xiaomi untuk segmen menengah dengan performa mumpuni dan harga terjangkau. Perangkat Redmi yang masuk daftar pembaruan Android 16 meliputi:
- Redmi K60 Pro (socrates)
- Redmi K60 (mondrian)
- Redmi Note 13 Pro (garnet)
- Redmi Note 13 Pro+ (zircon)
- Redmi K70 Pro (manet)
- Redmi K70E (duchamp)
- Redmi K70 (vermeer)
- Redmi 13R / Redmi 13C 5G (air)
- Redmi K60 Ultra (corot)
- Redmi 12 5G / Redmi Note 12R (sky)
- Redmi 12 (fire)
- Redmi Note 13 Pro 4G (emerald)
- Redmi Turbo 3 (peridot)
- Redmi 13 5G / Redmi Note 13R (breeze)
- Redmi 13 (moon)
- Redmi Pad Pro 5G (ruan)
- Redmi Pad Pro (dizi)
- Redmi 14R 5G (flame)
- Redmi 14C / Redmi A3 Pro (lake)
- Redmi Pad SE 4G (spark)
- Redmi Pad SE 8.7 Wi-Fi (flare)
- Redmi K70 Ultra (rothko)
- Redmi Note 14 (beryl)
- Redmi Note 14 Pro (malachite)
- Redmi Note 14 Pro+ (amethyst)
Halaman Selanjutnya
HP Poco