JETE OPENFLOW: Earbud Ringan dengan Kualitas Suara High Fidelity dan Desain Praktis
- jete
JETE OPENFLOW nggak main-main soal kualitas audio. Dengan driver 15mm dan teknologi HiFi, suara yang dihasilkan jadi lebih jernih, detail, dan minim distorsi. Ditambah lagi, ada fitur Intelligent Noise Reduction yang membantu meredam suara bising dari sekitar, bikin pengalaman mendengarkan musik atau meeting online jadi lebih fokus.
3. Koneksi Stabil dengan Bluetooth 5.3
Salah satu keunggulan lainnya adalah koneksi Bluetooth V5.3 yang lebih stabil dan hemat daya. Dengan jarak jangkau hingga 10 meter tanpa hambatan, kamu bisa bebas bergerak baik di dalam ruangan maupun di luar ruangan tanpa khawatir terputus. Koneksi yang lebih stabil juga memperpanjang usia baterai sehingga kamu bisa lebih lama menikmati musik.
4. Baterai Tahan Lama
JETE OPENFLOW juga punya ketahanan baterai yang luar biasa. Earbud ini bisa bertahan hingga 8 jam dalam pemakaian, dan jika kamu pakai case untuk isi ulang, kamu bisa mendapatkan total 28 jam pemakaian. Ini tentu sangat membantu bagi kamu yang sering berolahraga atau bergerak aktif sepanjang hari.
5. Pairing Instan dan Mudah
Salah satu fitur keren dari JETE OPENFLOW adalah kemudahan dalam pairing. Cukup buka case-nya, perangkat ini akan langsung terhubung dengan smartphone kamu dalam hitungan detik. Tinggal aktifkan Bluetooth di ponsel dan pilih "JETE-OPENFLOW", lalu klik "Connect". Gampang banget, kan?