Harga dan Spesifikasi Vivo Watch 3: Smartwatch Stylish dengan Fitur Canggih dan Baterai Badak!

Harga dan Spesifikasi Vivo Watch 3: Smartwatch Stylish dengan Fitur Canggih dan Baterai Badak!
Sumber :
  • vivo.com

Daya Tahan Baterai yang Lama

5 Smartwatch Samsung Terbaik dengan Fitur Canggih & Desain Elegan

Ditenagai baterai berkapasitas 505 mAh, Vivo Watch 3 menawarkan:

  • Hingga 16 hari penggunaan tanpa koneksi Bluetooth.
  • Hingga 8 hari dengan Bluetooth aktif.
  • Hingga 3 hari untuk penggunaan intensif.

Baterai ini cocok untuk Anda yang sering bepergian tanpa harus repot mengisi daya.

Harga Vivo Watch 3 di Indonesia

Daftar Smartwatch Terpopuler dengan Teknologi Terkini pada April 2025

Vivo Watch 3 hanya tersedia dalam varian Black Rubber Strap di Indonesia.

Dengan harga resmi Rp 2.999.000, smartwatch ini menawarkan fitur premium dengan harga yang kompetitif.

Halaman Selanjutnya
img_title
Pilih Mana? 5 Seri Apple Watch Favorit dengan Fitur Keren, Pilihan Apple Watch untuk Budget Pas-Pasan