Honor 300 Series, Dilengkapi Teknologi AI Light Control Engine Jadikaan Kamera Setara DLSR!
Minggu, 8 Desember 2024 - 20:01 WIB
Sumber :
- honor
Ponsel ini punya tiga kamera belakang: kamera utama 50 MP, kamera ultrawide 12 MP, dan kamera telefoto 50 MP dengan zoom optik 3x. Hasil fotonya tajam dan penuh detail, didukung kemampuan rekam video hingga 4K, ideal untuk para kreator konten.
3. Performa Andal:
Dengan prosesor Snapdragon 8 Gen 3, RAM hingga 16 GB, dan penyimpanan internal hingga 512 GB, Honor 300 Pro menawarkan performa cepat untuk multitasking atau gaming berat.
4. Baterai Tahan Lama:
Kapasitas baterai 5300 mAh-nya bisa diisi penuh dengan cepat menggunakan fast charging 100W via kabel atau 80W secara nirkabel.
5. Fitur Tambahan:
Dijalankan dengan Android 15 dan antarmuka MagicOS 9.0, ponsel ini juga dilengkapi NFC, dukungan 5G, Wi-Fi 7, sensor sidik jari di layar, dan speaker stereo untuk pengalaman audio maksimal.
Halaman Selanjutnya
Honor 300