Adu Spesifikasi dan Harga Realme C75 vs Xiaomi Poco C75: Mana yang Paling Worth It?

Adu Spesifikasi dan Harga Realme C75 vs Xiaomi Poco C75: Mana yang Paling Worth It?
Sumber :
  • mi.co.id

Meski selisih harga mencapai Rp1 juta, Poco C75 menawarkan spesifikasi yang cukup menggiurkan di kelasnya.

Spesifikasi Xiaomi Poco C75

Realme C61: Ponsel Canggih, Tangguh dan Baterai 5000mAh dengan Harga Rp1 Jutaan

Poco C75 tampil dengan desain minimalis namun tetap nyaman digenggam, berkat bobotnya yang hanya 204 gram. Ponsel ini memiliki layar 6,88 inci Dot Drop dengan resolusi HD+ (1640 x 720 piksel), refresh rate hingga 120 Hz, dan tingkat kecerahan 600 nits.

Layar Poco C75 juga mendukung Dark Mode dan Reading Mode, serta memiliki sertifikasi TÜV Rheinland untuk kenyamanan mata. Untuk pencinta fotografi, ponsel ini dibekali kamera utama 50 MP Dual AI Camera dan kamera selfie 13 MP.

realme C75 Debut 10 Desember: Smartphone Tahan Air & Pecahkan Rekor MURI!

Pada sektor performa, Poco C75 menggunakan sistem operasi Xiaomi HyperOS berbasis Android, dipadukan dengan baterai besar 5.160 mAh yang mendukung pengisian daya cepat 18 Watt. Ponsel ini juga memiliki fitur keamanan seperti pemindai sidik jari, AI Face Unlock, dan sertifikasi IP52 untuk ketahanan terhadap debu dan air.

Spesifikasi Realme C75

Sebagai pesaing kuat, Realme C75 mengunggulkan daya tahan fisik berkat tiga lapisan proteksi, yaitu IP66, IP68, dan IP69. Selain itu, Realme C75 telah lulus standar ketahanan militer MIL-STD-810, menjadikannya ideal untuk pengguna dengan mobilitas tinggi.

Halaman Selanjutnya
img_title
Realme C75: HP Tahan Banting dengan Baterai Jumbo dan Performa Gahar