Sony Bravia Theatre Bar 8: Sensasi Suara Sinematik di Rumah!

Sony Bravia Theatre Bar 8: Sensasi Suara Sinematik di Rumah!
Sumber :
  • SONY - UK

Gadget – Sony resmi menghadirkan Bravia Theatre Bar 8 di Indonesia, soundbar canggih yang membawa sensasi menonton bioskop ke dalam rumah.

Simbadda CST 903 N+ Soundbar: Bawa Hiburan Keluarga ke Level Premium dengan Desain Elegan!

Dengan teknologi audio terbaru dan desain inovatif, Bravia Theatre Bar 8 mampu memberikan pengalaman suara yang lebih mendalam dan realistis, khususnya untuk pecinta film dan gamer.

Fitur Andalan Bravia Theatre Bar 8

Sony Bravia Theatre Bar 8 menawarkan 360 Spatial Sound Mapping, teknologi yang menciptakan efek phantom speaker virtual untuk menghadirkan suara yang menyelimuti ruangan. Fitur ini membuat penonton seolah berada di tengah aksi film, dengan suara yang terasa datang dari berbagai arah.

5 Rekomendasi Speaker Aktif Polytron Terbaik di Awal Tahun 2025: Suara Berkualitas dengan Bass yang Power Full!

Selain itu, terdapat fitur Sound Field Optimization yang menyesuaikan pengaturan suara berdasarkan ukuran dan tata letak ruangan, memastikan kualitas audio tetap optimal. Ini didukung oleh teknologi Dolby Atmos dan DTS, yang menciptakan pengalaman audio tiga dimensi dan suara lebih realistis.

Fitur Pendukung untuk Pengalaman Maksimal

Bravia Theatre Bar 8 juga memiliki Acoustic Centre Sync, yang menyelaraskan suara dengan adegan di layar untuk pengalaman menonton yang lebih hidup. Ada pula Voice Zoom 3, fitur berbasis AI yang memastikan dialog terdengar jelas meski ada efek suara lainnya.

Halaman Selanjutnya
img_title
Speaker Outdoor Sony ULT FIELD 1: Punya Fitur Tahan Air dengan Sensasi Bass Powefull dalam Genggaman!