Harga Terbaru HP Poco F5 Januari 2024

Harga Terbaru HP Poco F5 Januari 2024
Sumber :
  • Xataka

GadgetPoco F5 menjadi salah satu pilihan smartphone yang sangat direkomendasikan untuk digunakan pada tahun 2024.

Redmi K70 Ultra: Bocoran Spesifikasi, Prosesor, dan Desain Menakjubkan

Meskipun masih tergolong baru, smartphone ini telah mencuri perhatian sejak diluncurkan pada tahun 2023 lalu.

Poco F5 hadir dengan spesifikasi kelas flagship terbaru, menjadikannya salah satu yang terdepan dalam deretan HP terkini.

Upgrade ke HyperOS? Wajib Baca! 10 Alasan yang Perlu Dipertimbangkan!

Keunggulan utama dari Poco F5 adalah penggunaan prosesor Snapdragon 7+ Gen 2, menjadikannya ponsel pertama di Indonesia yang memanfaatkan teknologi canggih ini.

Secara fisik, dimensi Poco F5 adalah 161.11 mm tinggi, 74.95 mm lebar, dan ketebalan 7.9 mm, dengan berat 181 gram. Smartphone ini juga telah memperoleh sertifikasi IP53, menandakan ketahanannya terhadap debu dan percikan air.

Cara Downgrade HyperOS ke MIUI 14. Begini Tutorial Lengkapnya yang Aman!

Layar Poco F5 menggunakan teknologi AMOLED dengan ukuran 6.67 inci, resolusi FHD+, refresh rate 120Hz, touch sampling rate 240Hz, DCI-P3 wide color gamut, Dolby Vision, dan perlindungan Gorilla Glass 5 untuk daya tahan ekstra.

Halaman Selanjutnya
img_title