Daftar 9 HP Xiaomi Dapat Pembaruan Keamanan HyperOS di Desember 2024
Rabu, 25 Desember 2024 - 07:31 WIB
Sumber :
- mi.co.id
Gadget – Pembaruan ini diluncurkan secara bertahap di berbagai wilayah. Jika Anda menggunakan salah satu perangkat Xiaomi, segera cek apakah ponsel Anda termasuk dalam daftar penerima pembaruan berikut ini.
Daftar HP Xiaomi yang Dapat Pembaruan HyperOS Desember 2024
Baca Juga :
Xiaomi 14 Civi 5G: Desain Elegan, Kamera Selfie Ganda, Performa Tangguh dan Layar AMOLED 120Hz!
Dilansir dari Xiaomi Time, berikut adalah beberapa perangkat Xiaomi yang menerima pembaruan HyperOS terbaru:
1. Redmi Note 12 Pro dan Redmi Note 12 Pro Plus 5G
Versi: OS1.0.9.0.UMOINXM (India)
- Baca Juga :Redmi K70 Ultra: Smartphone Flagship Killer dengan Spesifikasi Unggulan dan Punya Fitur Canggih
Versi: OS1.0.13.0.UMOMIXM (Global)
Versi: OS1.0.12.0.UMOEUXM (EEA)
2. Xiaomi 14 Ultra
- Baca Juga :Xiaomi Mi Portable Bluetooth Speaker MDZ-36-DB: Speaker Outdoor Tahan Air dengan Kualitas Suara Memukau
Versi: OS2.0.4.0.VNAINXM (India)
Halaman Selanjutnya
3. Xiaomi 11T