Cara Melacak Lokasi Orang Lain Secara Real-Time dengan Google Maps

Cara Melacak Lokasi Orang Lain Secara Real-Time dengan Google Maps
Sumber :
  • Google Maps

  1. Cara Setting Google Maps agar Bebas Macet di Perjalanan Selama Libur Natal dan Tahun Baru!

    Buka Google Maps
    Pastikan Anda telah masuk ke akun Google di perangkat Android Anda.

  2. Tambahkan Kontak Gmail
    Sebelum berbagi lokasi, pastikan alamat Gmail penerima telah ditambahkan ke daftar kontak Google Anda.

  3. Panduan Lengkap Cara Menambahkan Alamat Toko Dan Bisnis di Google Maps Agar Lebih Mudah Ditemukan Pelanggan

    Mulai Berbagi Lokasi

    • Ketuk foto profil atau inisial Anda di pojok kanan atas.
    • Pilih Location Sharing, lalu klik New Share.
    • Tentukan durasi berbagi lokasi, misalnya beberapa jam atau hingga waktu tertentu.
    • Pilih profil orang yang ingin Anda bagikan lokasi.
    • Ketuk Share untuk memulai berbagi lokasi.
  4. Menghentikan Berbagi Lokasi

    • Ketuk profil orang tersebut di Location Sharing.
    • Pilih Stop untuk menghentikan akses berbagi lokasi.

Berbagi Estimasi Waktu Tiba (ETA)

Jangan Sampai Nyasar! Begini Cara Hindari Jalan Sempit di Google Maps untuk Android dan Iphone!

Selain berbagi lokasi, Google Maps juga memungkinkan pengguna membagikan estimasi waktu tiba kepada kontak. Ini sangat membantu saat dalam perjalanan.

Langkah-langkah berbagi ETA:

  1. Atur Tujuan di Google Maps: Masukkan lokasi tujuan Anda.
  2. Mulai Navigasi: Ketuk tombol navigasi.
  3. Bagikan Progres Perjalanan: Geser ke atas di halaman informasi perjalanan dan pilih Share trip progress.
  4. Pilih Kontak dan Bagikan: Ketuk Share untuk memulai berbagi ETA.

Fitur ini akan otomatis berhenti saat Anda tiba di tujuan atau menghentikan navigasi.

Melindungi Privasi Anda

Halaman Selanjutnya
img_title