OnePlus 13R Resmi Hadir: Kamera Telefoto 50 MP Tajam dan Snapdragon 8 Gen 3, Harga Mulai Rp8 Jutaan!
Kamis, 9 Januari 2025 - 13:33 WIB
Sumber :
- OnePlus
OnePlus 13R tersedia dalam dua varian warna: Astral Trail dan Nebula Noir. Ponsel ini dipasarkan di berbagai wilayah global, termasuk Amerika Utara, Eropa, dan India. Berikut adalah harga resmi OnePlus 13R:
-
12/256 GB: 43.000 rupee (sekitar Rp8,1 juta)
16/512 GB: 50.000 rupee (sekitar Rp9,4 juta)
Dengan spesifikasi unggulan dan harga yang kompetitif, OnePlus 13R menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang mencari smartphone premium tanpa harus menguras kantong. Apakah Anda tertarik untuk memiliki ponsel ini?
Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
---|---|
@gadgetvivacoid | |
Gadget VIVA.co.id | |
X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
Google News | Gadget |