5 Rekomendasi HP Samsung Terbaik Januari 2025, Mulai dari Sejutaan Terbaru!
- Samsung
Gadget – Samsung Electronics selalu menjadi salah satu merek terdepan di industri ponsel dengan beragam inovasi yang terus berkembang.
Pada Januari 2025, Samsung menghadirkan pilihan smartphone entry-level terbaik yang cocok untuk berbagai kebutuhan mulai dari sejutaan.
Berikut adalah lima rekomendasi HP Samsung terbaik di awal tahun ini yang layak menjadi pilihan Anda.
1. Samsung Galaxy A06
Harga Samsung Galaxy A06: Mulai dari Rp1.209.421 di Pasaran (E-Commerce)
Spesifikasi Samsung Galaxy A06:
- Layar PLS LCD 6,7 inci
- Prosesor MediaTek Helio G85
- RAM 4 GB
- Memori internal 64 GB atau 128 GB
- Kamera belakang 50 MP + 2 MP
- Kamera depan 8 MP
- Baterai 5.000 mAh dengan pengisian daya 25W
- Fitur keamanan Samsung Knox Vault
2. Samsung Galaxy A04
Harga Samsung Galaxy A04: Mulai dari Rp1.299.000 di Pasaran (E-Commerce)
Spesifikasi Samsung Galaxy A04:
- Layar PLS IPS 6,5 inci dengan resolusi HD+
- Prosesor MediaTek Helio P35
- RAM 4 GB dengan teknologi RAM Plus hingga 4 GB
- Memori internal 64 GB
- Kamera belakang 50 MP + 2 MP depth sensor
- Kamera depan 5 MP
- Baterai 5.000 mAh
3. Samsung Galaxy A04e
Harga Samsung Galaxy A04e: Mulai dari Rp1.199.000 di Pasaran (E-Commerce)
Spesifikasi Samsung Galaxy A04e:
- Layar PLS LCD 6,5 inci dengan resolusi HD+
- Prosesor MediaTek Helio P35
- RAM 3 GB dengan teknologi RAM Plus hingga 3 GB
- Memori internal 32 GB
- Kamera belakang 13 MP + 2 MP depth sensor
- Kamera depan 5 MP
- Baterai 5.000 mAh
4. Samsung Galaxy A04s
Harga Samsung Galaxy A04s: Mulai dari Rp1.499.000 di Pasaran (E-Commerce)
Spesifikasi Samsung Galaxy A04s:
- Layar PLS LCD 6,5 inci dengan resolusi HD+ dan refresh rate 90Hz
- Prosesor Exynos 850
- RAM 4 GB dengan teknologi RAM Plus
- Memori internal 64 GB
- Kamera belakang 50 MP + 2 MP macro + 2 MP depth sensor
- Kamera depan 5 MP
- Baterai 5.000 mAh
5. Samsung Galaxy M12
Harga Samsung Galaxy M12: Mulai dari Rp1.799.000 di Pasaran (E-Commerce)
Spesifikasi Samsung Galaxy M12:
- Layar PLS TFT 6,5 inci dengan resolusi HD+ dan refresh rate 90Hz
- Prosesor Exynos 850
- RAM 4 GB
- Memori internal 64 GB
- Kamera belakang 48 MP + 5 MP ultra-wide + 2 MP macro + 2 MP depth sensor
- Kamera depan 8 MP
- Baterai 5.000 mAh dengan pengisian daya 15W
Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
---|---|
@gadgetvivacoid | |
Gadget VIVA.co.id | |
X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
Google News | Gadget |