Samsung Galaxy S24 Series Terbaru Ditenagai Chipset Exynos 2400, Apa Saja Keunggulannya?

Samsung Galaxy S24 dan S24Plus Pakai Exynos 2400, Apa Saja Keunggulannya
Sumber :
  • Samsung Indonesia

Realme GT Neo 6 Series: Siap Manjakan Game Berat Dengan Chipset Qualcomm Terbaru!

GPU Xclipse 940 berbasis arsitektur AMD RDNA 3 menjadikan Exynos 2400 siap mendukung ray tracing, rendering, dan refleksi yang lebih mumpuni.

Spesifikasi Galaxy S24 dan Galaxy S24 Plus

Keduanya mengusung layar Dynamic AMOLED 2x Display melengkung dengan kecerahan mencapai 2.600 nits dan refresh rate 120Hz. Galaxy S24 memiliki layar 6,2 inci FHD+, sementara Galaxy S24 Plus hadir dengan layar 6,7 inci QHD+.

Samsung Galaxy S24 Series: Segini Harganya Jelang Ramadhan 2024

Sektor kamera tak kalah menarik. Sensor utama 50MP dengan OIS, kamera Telefoto 10MP 3x optical zoom, dan kamera ultra-wide 12MP memberikan pengalaman fotografi yang memukau. Kamera selfie 12MP menambah daya tariknya.

Apakah Neural Engine Combo dengan AI Generatif iOS 18 di iPhone 16 untuk Mengimbangi Samsung S24?

Perbedaan utama terletak pada kapasitas baterai. Galaxy S24 hadir dengan 4.000mAh dan fast charging 25W, sementara Galaxy S24 Plus membawa 4.900mAh dan fast charging 45W yang memungkinkan pengisian daya hingga 65% dalam 30 menit.

Halaman Selanjutnya
img_title