Tecno Pova 7 Siap Meluncur! HP Gaming Murah dengan Fitur Gahar!

Tecno Pova 7 Siap Meluncur! HP Gaming Murah dengan Fitur Gahar
Sumber :
  • tecno

GadgetTecno Pova 7 Siap Meluncur! HP Gaming Murah dengan Fitur Gahar

Budget 2 Jutaan, Spek Dewa! 3 HP Serba Bisa Ini Siap Temani Aktivitasmu di 2025

Tecno kembali menggoda para penggemar gadget dengan teaser terbaru yang mengindikasikan peluncuran HP gaming murah dalam waktu dekat. Melalui akun media sosial resmi Pova Mobile India, Tecno mengisyaratkan kehadiran seri Pova 7 yang siap meramaikan pasar smartphone gaming entry-level.

"Temukan Pova, yang bersinar jauh. Pova, segera hadir," tulis akun Pova Mobile India. Meskipun nama resmi perangkat ini belum dikonfirmasi, banyak yang meyakini bahwa Tecno akan segera meluncurkan seri Pova 7.

Peluncuran Segera, Bocoran Spesifikasi Tecno Pova 7

Rekomendasi 12 HP Realme Harga 1 Jutaan dengan Fitur Menarik!

Sebagai penerus Tecno Pova 6 yang dirilis pada Maret 2024, seri Pova 7 diyakini hadir dengan beberapa varian, seperti:

Peluncuran ini diperkirakan akan terjadi pada kuartal pertama 2025. Bocoran desain menunjukkan bahwa Tecno tetap mempertahankan elemen khas seri Pova sebelumnya, seperti tampilan antarmuka RGB Arc yang pertama kali diperkenalkan pada Pova 5 dan Pova 6 Pro.

Halaman Selanjutnya
img_title