Samsung Patenkan Layar Ponsel yang Bisa Diperluas, Bakal Jadi Pesaing Layar Lipat?

Samsung Patenkan Layar Ponsel yang Bisa Diperluas, Bakal Jadi Pesaing Layar Lipat?
Sumber :
  • gizmochina

Gadget – Teknologi ponsel terus berkembang, dan kini giliran Samsung yang menggebrak dengan inovasi terbarunya.

Vivo Y300 5G vs Vivo Y300 Pro 5G: Pilihan Mid-Range 5G Terbaik, Mana yang Sesuai untuk Anda

Sebuah paten terbaru mengungkap desain unik, yakni ponsel dengan layar extendable atau dapat diperluas.

Apa sebenarnya konsep menarik ini dan bagaimana potensinya dalam dunia gadget?

Apa Itu Layar Extendable?

Tecno Pova 6: Hp Gaming 2 Jutaan dengan Baterai Jumbo dan Performa Tangguh

Dikutip dari Gizmochina, Samsung dikabarkan tengah menggarap model desain ponsel terbaru yang cukup revolusioner.

Berbeda dengan ponsel lipat pada umumnya, perangkat ini memiliki bentuk persegi dengan panel layar yang dapat diperluas (extendable).

 

Halaman Selanjutnya
img_title
Duel Seru HP Mid-range 5G 3 Jutaan: Oppo A78 5G vs Samsung Galaxy A23 5G