Poco F7 Series Siap Meluncur Global! Simak Bocoran Spesifikasi dan Tanggal Rilisnya!

Poco F7 Series Siap Meluncur Global! Simak Bocoran Spesifikasi dan Tanggal Rilisnya
Sumber :
  • xiaomi

Perbedaan Utama antara Poco F7 Pro dan Poco F7 Ultra

Bocoran Spesifikasi Poco F7 Ultra: Flagship Killer Terbaru dengan Snapdragon 8 Elite dan RAM 16GB?

Perbedaan utama antara kedua varian premium ini terletak pada chipset yang digunakan. Poco F7 Ultra menggunakan Snapdragon 8 Elite, sementara Poco F7 Pro menggunakan Snapdragon 8 Gen 3. Selain itu, Poco F7 Ultra memiliki baterai yang lebih kecil (5.300mAh) tetapi dengan pengisian cepat 120W, sedangkan Poco F7 Pro memiliki baterai 6.000mAh dengan pengisian cepat 90W.

Ketersediaan di Pasar Global

Meski akan dirilis secara global, spekulasi menyebutkan bahwa Poco F7 Pro dan Poco F7 Ultra tidak akan tersedia di pasar India. Sebaliknya, India kemungkinan hanya akan mendapatkan varian standar Poco F7.

Honor 200 Pro atau iQOO 13? Simak Perbandingan Spesifikasi dan Keunggulannya!

Sementara itu, untuk pasar Indonesia, belum ada informasi resmi mengenai tanggal peluncuran Poco F7 Series. Penggemar Poco di Tanah Air perlu menunggu pengumuman lebih lanjut dari Poco Indonesia.

Harga yang Masih Misterius

Hingga saat ini, belum ada bocoran resmi mengenai harga Poco F7 Series. Namun, mengingat posisinya sebagai seri mid-range hingga flagship, harga Poco F7 Series diperkirakan akan bersaing dengan produk sejenis dari brand lain.

Halaman Selanjutnya
img_title
iQOO 15 Siap Gebrak Pasar dengan Layar 2K AR & Snapdragon 8 Elite, Ini Bocoran Lengkapnya!