Oppo A5 dan A5 Energy Resmi Meluncur! Bawa Layar Besar & Baterai Jumbo, Harga Mulai Rp 2,9 Juta!

Oppo A5 dan A5 Energy Resmi Meluncur! Bawa Layar Besar & Baterai Jumbo, Harga Mulai Rp 2,9 Juta
Sumber :
  • oppo

Ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1, Oppo A5 menawarkan performa yang mumpuni untuk multitasking dan gaming. Ponsel ini hadir dengan pilihan RAM 8/12 GB dan penyimpanan internal 128/256/512 GB.

Harga Xiaomi 11T Pro Turun Drastis di Maret 2025 hingga Rp1,3 Juta! Dibekali Snapdragon 888, RAM 12GB dan Kamera 108MP

Baterai Oppo A5 berkapasitas 6.500 mAh dengan dukungan fast charging 45 watt, memastikan pengguna tetap produktif sepanjang hari. Sistem operasinya adalah Android 15 dengan antarmuka ColorOS 15.

Spesifikasi Oppo A5 Energy: Layar LCD dan Performa Solid

Oppo A5 Energy hadir dengan desain yang sedikit berbeda dari Oppo A5. Ponsel ini memiliki bingkai datar (flat frame) dan modul kamera berbentuk persegi dengan sisi melengkung. Meski desainnya berbeda, konfigurasi kamera belakangnya sama dengan Oppo A5, yaitu kamera utama 50 MP dan kamera portrait 2 MP.

Nokia Zeus Max: Miliki Performa Gesit dengan Snapdragon 888, Kamera Memukau 200MP dan Baterai 7900mAh

Layar Oppo A5 Energy menggunakan panel LCD 6,67 inci dengan resolusi HD+ dan refresh rate 120 Hz. Kamera selfie 8 MP ditempatkan dalam punch hole, sementara pemindai sidik jari diintegrasikan ke tombol daya.

Chipset MediaTek Dimensity 6300 menjadi otak dari Oppo A5 Energy, dipadukan dengan RAM 8/12 GB dan penyimpanan internal 256/512 GB. Baterainya berkapasitas 5.800 mAh dengan dukungan fast charging 45 watt.

Pilihan Warna dan Harga

Halaman Selanjutnya
img_title
4 Rekomendasi Tablet Terbaik di Bulan Maret 2025: Pilihan yang Tepat untuk Produktivitas dan Hiburan