QRIS Tap Resmi Hadir, Berikut Bank & e-Wallet Ini Bisa Pakai! Cek Daftarnya

QRIS Tap Resmi Hadir, Berikut Bank & e-Wallet Ini Bisa Pakai! Cek Daftarnya
Sumber :
  • BCA

2. Mengurangi Antrean di Tempat Umum

Kirim THR Lebaran Pakai GoPay, Cepat dan Praktis Tanpa Ribet! Begini Caranya

QRIS Tap sangat cocok digunakan di tempat-tempat dengan tingkat antrean tinggi seperti stasiun, halte, pusat perbelanjaan, dan rumah sakit.

3. Mudah Digunakan

Tidak perlu membuka aplikasi atau memindai kode QR. Cukup tempelkan ponsel ke NFC Reader, dan transaksi langsung diproses!

4. Keamanan Lebih Terjamin

Jangan Asal Bayar QR, Berikut 4 Tips Aman Bertransaksi Non Tunai!

QRIS Tap menggunakan sistem enkripsi tingkat tinggi yang memastikan data transaksi tetap aman dan tidak mudah diretas.

5. Potensi Perluasan ke Berbagai Sektor

Halaman Selanjutnya
img_title