Tutorial Lengkap: Buat Foto AI dengan Hasil Menakjubkan!

Tutorial Lengkap: Buat Foto AI dengan Hasil Menakjubkan!
Sumber :
  • YOutube - Kampus Tutorial

Gadget – Hai teman-teman! Baru-baru ini, tren pembuatan foto AI yang tampak sangat realistis makin populer. Banyak orang tertarik untuk mencoba menghasilkan foto AI yang mirip dengan karakter asli atau bahkan wajah mereka sendiri.

Foto Blur Bisa Jadi HD dalam hitungan Detik! Ini 5 Aplikasi AI Terbaik untuk Perbaiki Gambar Buram

Kalau kamu ingin tahu caranya, di sini saya akan kasih tahu bagaimana membuat foto AI dengan hasil yang oke banget. Langsung aja simak ya!

Siap-Siap Sebelum Mulai

Untuk membuat foto AI yang kelihatan natural, kita butuh beberapa hal terlebih dahulu:

  • Foto karakter asli yang mau kamu olah (misalnya art atau ilustrasi)
  • Akses ke website Tanger.ai
  • Akses ke website Remaker.ai
  • Opsi tambahan: gunakan deaart.ai untuk menambah resolusi gambar jika perlu
Fitur AI Baru Opera: Bantu Belanja Online & Booking Tiket Tanpa Ribet

Selain itu, kalau kamu masih bingung gimana caranya, tenang aja, ada tutorial jelas dari Ridwan Tamami yang bisa kamu ikuti sampai akhir proses.

Cara Bikin Foto AI Realistis

Halaman Selanjutnya
img_title