Lenovo Legion 7i dan Slim 7i Hadir 8 September 2022

Lenovo legion 7i
Sumber :
  • Lenovo

Meski tipis dan ringan sebagai laptop gaming performanya tetap kencang. Untuk Legion Slim 7 ditenagai prosesor AMD Ryzen 6000 H-series atau HX-Series. Opsi kartu grafis tersedia dengan AMD Radeon RX-Series. Jadi, untuk Legion 7 akan termasuk salah satu laptop dengan standar AMD Advantage.

Lenovo Legion Tab (2025): Tablet Gaming Terbaru dengan Layar 2.5K 165Hz dan Snapdragon 8 Gen 3 untuk Pengalaman Gaming Maksimal

Sementara, Legion Slim 7i akan ditenagai prosesor Intel Core 12th Gen. Opsi yang tersedia hingga Intel Core i9-12900HK. Untuk model Intel ini sektor grafisnya dipercayakan pada kartu grafis Nvidia. Opsinya hingga Nvidia GeForce RTX 3070 dengan TGP 100W.