Infinix Note 40 Pro 5G dan Pro Plus 5G Resmi Rilis di Indonesia, Cek Harga dan Spesifikasinya

Infinix Note 40 Pro 5G
Sumber :
  • Infinix

Ukuran layar 6,78 inci pada kedua smartphone ini memberikan pengalaman menonton yang imersif, cocok untuk bermain game, menonton film, atau browsing internet.

POCO X7 Pro 5G vs POCO X7 5G: Mana yang Lebih Gahar? Simak Perbandingan Lengkapnya!

Desain layar melengkung memberikan kesan premium dan modern, serta memberikan genggaman yang nyaman di tangan.

Performa Gaming yang Tak Tertandingi

Chipset MediaTek Dimensity 7020 Infinix Note 40 Pro 5G dan Note 40 Pro Plus 5G

Photo :
  • Infinix
7 HP dengan Kamera 200MP, RAM Besar, dan Baterai Jumbo: Saingan DSLR di Genggaman Maret 2025!

Di balik desainnya yang menawan, Note 40 Pro 5G dan Note 40 Pro Plus 5G membawa performa gaming yang tak tertandingi.

Kedua smartphone Note 40 Pro 5G dan Note 40 Pro Plus 5G ini ditenagai oleh chipset MediaTek Dimensity 7020 (6nm).

Bocoran Spesifikasi Infinix GT 30 Pro: Peningkatan Besar dengan Layar 144Hz dan Tombol Pemicu Game

Chipset ini dirancang khusus untuk memberikan performa gaming yang mumpuni, dengan konsumsi daya yang efisien.

Teknologi gaming MediaTek HyperEngine 5.0 Lite yang tertanam di dalamnya membantu meningkatkan performa gaming dengan beberapa fitur, seperti:

Halaman Selanjutnya
img_title