Xiaomi Redmi 13 Rilis di Indonesia 5 Juni: Siap AutoGlowUp dengan Kamera 108MP!

Xiaomi Redmi 13
Sumber :
  • Xiaomi

Dari sisi daya, ponsel ini diharapkan akan membawa baterai berkapasitas 5.030 mAh yang didukung oleh teknologi pengisian cepat 33 watt.

Heboh Redmi Note 13 5G Diskon 6% Fitur Mewah, Kamera Terbaik

Dengan kapasitas baterai sebesar itu, pengguna dapat mengharapkan durasi penggunaan yang lebih lama dengan pengisian daya yang lebih cepat.

Sistem Operasi dan Keamanan

Redmi 13 akan menjalankan sistem operasi Android 14 yang dilapisi dengan antarmuka terbaru Xiaomi, HyperOS.

Redmi Note 13 Pro Plus 5G: Smartphone Performa Tinggi dengan Harga Terjangkau

Selain itu, ponsel ini juga akan dilengkapi dengan pemindai sidik jari yang terpasang di sisi (side-mounted fingerprint scanner) untuk meningkatkan keamanan.

Bocoran Harga Redmi 13 dan Pilihan Warna

Ponsel ini diperkirakan akan tersedia dalam setidaknya dua pilihan warna, yaitu hitam dan biru. Sejumlah rumor tentang harga Redmi 13 juga sudah beredar di dunia maya. Berdasarkan informasi dari situs Gadget VIVA, harga Redmi 13 di India diperkirakan sebagai berikut:

Halaman Selanjutnya
img_title
8 Alasan Redmi Note 13 Pro 5G Menjadi HP Terlaris Xiaomi Saat Ini