Realme C51: Hadir dengan Desain Tipis, Fitur Gahar, Harga cuma Rp1 Jutaan di April 2025!

Realme C51
Sumber :
  • Realme

Performa Andal dengan Chipset Unisoc T612

6 Rekomendasi HP 2 Jutaan dengan Kamera 108 MP Kualitas Setajam DSLR

Realme C51 ditenagai oleh chipset Unisoc T612 octa-core dengan clockspeed 1.8GHz. Chipset ini dipadukan dengan RAM 4GB dan penyimpanan internal 64GB atau 128GB.

Realme C51 juga dilengkapi dengan fitur Virtual RAM yang dapat memperluas kapasitas RAM hingga 8GB untuk performa multitasking yang lebih lancar.

Baterai Besar 5000mAh dengan Fast Charging

Nothing Hadirkan CMF Phone 2 Pro: Kamera 50MP & Chipset Dimensity 7300 Pro

Realme C51 dilengkapi dengan baterai besar 5000mAh yang mampu bertahan seharian penuh dalam penggunaan normal. Smartphone ini juga mendukung teknologi SuperVOOC 33W untuk pengisian daya yang lebih cepat.

Fitur Lengkap dan Harga Realme C51 

Realme C51 dilengkapi dengan berbagai fitur lain seperti fingerprint scanner, dual SIM, microSD slot, Bluetooth 5.0, GPS, dan USB Type-C.

Halaman Selanjutnya
img_title
6 Rekomendasi HP dengan Kamera 108 MP Setajam DSLR Terbaik Mulai dari 2 Jutaan di April 2025