Spesifikasi Dan Harga Vivio X100 dan X100 Pro, Jagoan Fotografi!

Segera Hadir? Fitur Upvote Playlist di YouTube Music!
Sumber :
  • digitalmusicnews

Gadget – Vivo akhirnya menghadirkan duo flagship terbarunya, Vivo X100 dan X100 Pro, ke Tanah Air. Kedua ponsel ini menjanjikan performa mumpuni dan kamera luar biasa, siap memanjakan para pecinta fotografi dan mobile gaming.

Desain dan Layar Menawan

7 HP Terbaik Harga Rp1-2 Jutaan untuk Lebaran 2025: Ada NFC, Baterai Awet, dan Kamera Tajam!

desain vivio x100

Photo :
  • amazone

Vivo X100 dan X100 Pro tampil dengan layar LTPO AMOLED 6,78 inci yang memanjakan mata. Layar ini memiliki resolusi 1260 x 2800 pixel (1,5K), refresh rate 120Hz, mendukung 10-bit color, dan 2.160Hz PWM dimming untuk melindungi mata Anda dari paparan layar yang berlebihan.

Kamera Utama ZEISS yang Luar Biasa

Dari Lensa Tajam hingga Tone Warna Artistik, Ini Keunggulan HP dengan Kamera Leica!

kamera vivio x100

Photo :
  • Flipkart

Vivo memang terkenal dengan kameranya yang mumpuni, dan X100 series ini tidak terkecuali. Vivo X100 mengusung kamera utama 50MP dengan sensor Sony IMX920, kamera telephoto 64MP dengan optical zoom 3x dan OIS, serta kamera ultrawide 50MP.

Halaman Selanjutnya
img_title
Hasil Foto Tajam & Warna Hidup, Ini Rekomendasi Xiaomi Kamera Leica untuk Semua Budget!